Pengumuman Program Penelitian Kolaboratif Internasional dan Afirmatif Terapan Kebijakan Internasionalisasi UIN Maulana Malik Ibrahim Malang TA. 2021

Assalaamualaikum Wr. Wb. Berikut ini kami sampaikan program Penelitian Kolaboratif Internasional dan Afirmatif Terapan Kebijakan Internasionalisasi UIN Maulana Malik Ibrahim Malang yang diselenggarakan oleh Project Management Unit (PMU) bersama LP2M UIN Maulana Malik Ibrahim Malang Tahun 2021. Ketentuan pada masing-masing skema kegiatan, jadwal, Read More …